Kursus Bisnis Online Gratis dan Terpercaya di Indonesia

kursus bisnis online

Mengikuti kursus bisnis online bisa jadi salah satu cara praktis untuk mendapatkan ilmu baru mengenai bisnis. Karena untuk menjadi orang yang sukses kamu harus mempunyai sifat tidak pernah puas dengan ilmu.

Seperti para tokoh-tokoh pengusaha sukses di dunia yang mengaku rahasia suksesnya adalah tidak pernah malu untuk bertanya dan selalu haus dengan ilmu. Memburu ilmu bisa dari mana saja tidak hanya harus di bangku kuliah formal saja, kamu juga bisa mendapatkannya dari kursus, berdiskusi dan pengalaman.

Menuntut ilmu bisnis sangat penting, bermain bisnis tanpa adanya ilmu sebagai pegangan merupakan awal kehancuran dari bisnis yang sedang kamu jalankan. Kursus bisnis online bisa jadi solusi untuk kamu mempelajari berbagai macam ilmu yang bermanfaat dalam mengembangkan kualitas diri dalam menjalankan usaha.

Bagaimana Bisnis yang Dijalankan Tanpa Ilmu

Mentor Bisnis UMKM Terbaik di Indonesia

Menuntut ilmu di tempat kursus bisnis online tidak akan pernah merugikan untuk seseorang dan akan selalu bermanfaat untuk bisa diterapkan pada segala aspek kehidupan. Termasuk bagi kamu yang akan atau sedang merintis sebuah bisnis.

Mempelajari ilmu bisnis jadi sangat penting agar bisa menjalankan usahanya dengan baik. Tetapi apa jadinya jika pengusaha menjalankan usahanya tanpa mengerti ilmunya sama sekali.

Tanpa mengerti ilmu bisnis sama sekali tentu saja kamu tidak akan mengetahui apa-apa, hanya asal menjalankan bisnis dan modal nekat saja. Bukannya tidak bisa dilakukan, tetapi pengusaha yang tidak memiliki ilmu sama sekali akan membuat keputusan-keputusan yang cenderung gegabah.

Keputusan yang ditentukan secara gegabah akan berakibat buruk pada bisnis yang dijalankan. Karena bisa saja kamu mengambil keputusan yang justru merugikan pada bisnis yang kamu lakukan.

Menghindari hal semacam ini, setidaknya dalam menjalankan sebuah bisnis pengusaha harus mengetahui teori dasar bisnis. Jika merasa tidak memiliki waktu untuk mengikuti kelas mempelajari tentang teori dasar dalam berbisnis kamu bisa menggunakan kursus bisnis online.

Ilmu dasar yang diajarkan akan berguna untuk membuat seseorang mengerti bahwa menjalankan bisnis tidak hanya membuat produk terjual habis saja. Tetapi juga dibuat mengerti mengenai bagaimana cara mengelolanya agar bisa mendapatkan keuntungan yang lebih besar lagi.

Banyak kursus bisnis online yang bisa diikuti, tetapi pastikan pada kursus tersebut kamu mendapatkan beberapa dasar ilmu berbisnis seperti great entrepereneur mindset, leadership and HR, exit stragies, sales mastery, online business integrations dan lainnya.

Beberapa ilmu dasar tersebut kamu membantu kamu meningkatkan keterampilan dan kemamuan dalam mengelola bisnis jadi lebih baik.

Pengusaha Harus Berilmu, Ini Alasannya

jasa konsultasi untuk bisnis UMKM

Banyak sekali manfaat yang akan didapatkan seseorang yang berilmu, termasuk kamu pengusaha muda. Salah satu tempat yang bisa kamu manfaatkan untuk mendapatkan ilmu baru mengenai bisnis adalah tempat kursus bisnis online.

Ini sangat cocok diikuti untuk yang memiliki kesibukan tetapi tetap ingin mengisi waktu selangnya dengan menuntut ilmu. Selain itu banyak alasan lainnya yang membuat pengusaha harus tetap menuntut ilmu.

1. Dapatkan ilmu baru

Mendapatkan ilmu baru dapat membuat seorang pengusaha tidak memiliki pemikiran yang kolot, lebih mengikuti perkembangan zaman dan selalu menghadirkan ide-ide inovatif. Kamu juga akan memiliki kesempatan untuk dapatkan ilmu tentang mencari tim paling tepat, membuat strategi pemasaran yang tepat hingga mengatur keuangan.

2. Mempercepat pertumbuhan bisnis

Dengan mengikuti kursus bisnis online kamu akan menemui seorang mentor berpengalaman. Pebisnis membutuhkan seorang mentor yang akan membantunya dalam mempercepat pertumbuhan bisnisnya.

Mentor akan jadi seorang konsultan yang bersedia dalam membantu mencari jawaban dari setiap masalah yang ditemui dalam menjalankan sebuah bisnis. Contohnya dalam memanajemen waktu paling tepat.

Memanajemen waktu dengan baik harus dimiliki oleh seorang pengusaha agar tidak ada semenit saja yang terbuang. Dengan manajemen waktu yang tepat juga kamu bisa menentukan target pasar, membentuk tim penjualan dan melakukan pekerjaan lainnya dalam waktu yang pas tidak terlalu lama atau terlalu terburu-buru.

3. Tempat berdiskusi

Sebuah forum seperti kursus bisnis online juga bisa jadi tempat untuk berdiskusi. Tidak hanya kamu saja yang diberikan sebuah konsultasi, kamu memiliki kesempatan untuk membagikan beberapa pengalaman yang mungkin saja akan berguna bagi pengusaha lainnya yang ada di forum tersebut.

Karena pada forum tersebut juga pasti ada seorang pemilik usaha lainnya dari latar belakang bisnis yang berbeda-beda. Nantinya bahkan mereka bisa dijadikan sebagai partner untuk bekerja sama dalam pekerjaan.

Daftar Pengusaha PALING Sukses, Kisahnya Sangat Menginspirasi

Banyak sekali pengusaha sukses dunia yang bisa dijadikan inspirasi bagi kamu dan role model agar bisa mengikuti jejaknya. Berikut ini daftar kisah pengusaha sukses di dunia yang paling menginsipirasi dan tidak pantang menyerah.

1. Steve jobs

Siapa yang belum pernah mendengar salah satu tokoh pebisnis paling menginspirasi ini. ia adalah seseorang dibalik kesuksesan perusahaan teknologi top saat ini yaitu Apple. Sifat yang ia miliki untuk bisa mencapai kesukesannya adalah tidak pantang menyerah.

Selain itu, ia juga memiliki intuisi dan memiliki keberanian untuk bisa mengikuti isi hatinya yang sebenarnya. Tokoh ini walaupun sudah tutup usia beberapa tahun silam tetap menjadi salah satu tokoh pengusaha sukses yang banyak terinspirasi. Ingin sama seperti dia, kamu bisa mengikuti kursus bisnis online dengan mentor secara virtual.

2. Bill gates

Selanjutnya bill gates yang mempunyai perusahaan teknologi lainnya adalah microsoft. Kesuksesannya saat ini membuatnya jadi salah satu orang yang kaya di dunia. Tetapi konsisten ini tidak boleh lupa mengenai pelajaran yang didapatkan.

3. Jezz Bezos

Sudah tidak asing dengan e-commerce dunia yaitu Amazon, tetapi ternyata ini dimiliki oleh bezz bezos. Amazon jadi salah satu e-commerce nomer 1 di seluruh dunia yang dapat diakses oleh hampir seluruh negara termasuk Indonesia.

4. Elon musk

Orang yang beberapa waktu lalu sempat bikin gempar karena telah membeli salah satu platform sosial media terbesar twitter dengan kontan membuat julukan baru. Elon musk seseorang pengusaha yang tidak kalah suksesnya.

5. Jack ma

Alibaba grup juga tidak bisa diremehkan begitu saja, memiliki sifat kompetitor yang tinggi membuat jack ma pantang menyecerah. Jack ma jadi salah satu pengusaha asia yang masuk ke dalam daftar ini.

Ingin jadi seperti mereka, kamu bisa mulai berproses dari sekarang menggunakan kursus bisnis online. Selain itu sifat tidak pantang menyerah dan selalu memperhitungkan segala sesuatu juga jadi alasan kamu bisa jadi menjadi seseorang pengacara yang sukses.

Rekomendasi Kursus Bisnis Online Terbaik

The entrepreneurs Society

Rekomendasi tempat kursus dan bertemu para pengusaha muda dengan latar belakang bisnis lainnya adalah ELITES di TES yang merupakan komunitas pengusaha muda dengan latar belakang berbeda. ELITES merupakan program membership yang bisa diikuti oleh semua orang tertarik dengan bisnis.

Terdapat tiga tipe membership yaitu free, startup dan corporate ketiganya memiliki benefits berbeda-beda. Tetapi semua fasilitas pada setiap tipe tidak akan jauh berbeda.

Membership ini juga menyediakan 8 kelas yaitu GEM (great entrepreneur mindset), BA (business automation), PBI (PR and Branding Insight), OBI, SM (sales mistery) hingga ES (exit strategles), dan lainnya.

Kursus bisnis online bisa jadi cara mengupgrade diri seperti salah satu toko lebih baik lagi jika bergabung dengan kami juga akan mendapatkan layanan klinik bisnis.

Berminat untuk bergabung dengan ELITS klik tombol pendaftaran dibawah ini atau kamu juga bisa menghubungi no WA 0813-8963-0543 untuk bisa mendapatkan informasi lebih lanjut secara jelas

Baca juga : Cara Terbaik Memulai Bisnis Online dari Awal

TENTANG FOUNDER

Klemens B. Raharja

Klemens Rahardja is an avid start-up investor and an advocate of entrepreneurship. He has helped more than hundreds of new businesses to start and flourish, locally and internationally in their seed and startup stage as a direct investor and/or mentor and advisor. These include profit and not-for-profit organizations, privately owned businesses, and government bodies, be it from his expertise in building extensive networks, business development, or direct angel investing and venture capital.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Ask Us